Sudut hati Diana

"Aku telah menikah, tapi bayangan masa lalu ku yang masih sulit ku lupakan dia membuat aku ketakutan. Apalagi kalau kalau aku berpapasan dengannya atau hanya sekedar dia yang mirip dengannya" ucap Diana pada Anto sahabat nya yang juga pernah menaruh rasa pada Diana.
Diana yang dulu pintar, enerjik, percaya diri mampu membuat Anto terpikat walau hanya menjadi teman curhat saja, dengan sabar Anto selalu ada untuknya, dulu sebelum Diana mengenal suami nya Antolah tempat bersandar berbagi cerita masa lalu yang membuat Diana merasa seperti berada di labirin gelap sendiri malu kesepian ketakutan bahkan hilang akal.
Anto selalu datang menghibur dan 
memberikan yang terbaik untuk Diana , apapun yang Diana lakukan selalu disupport dan di fasilitasi dengan senang hati, namun apa daya Anto tak berjodoh dengan Diana sang pujaan , Diana yang sangat mudah jatuh cinta ini memilih Satria sebagai suaminya, beruntung Satria juga laki-laki yang baik selama menikah hingga dikaruniai seorang anak.

Komentar